Senin, 01 Februari 2010

100 hari SBY-BOEDIONO, Surabaya-Pengunjuk rasa melakukan aksi teatrikal,Kurang lebih 1000 massa dari kelompok Organisasi dan Mahasiswa Surabaya, berunjuk rasa di depan gedung Grahadi Jl. Pemuda (28/01), demo tersebut menilai 100 hari kinerja SBY-BOEDIONO. Masyarakat menilai pemerintah SBY-BOEDIONO gagal memimpin Negara. dalam orasinya, mahasiswa dan kelompok organisasi tersebut diantaranya menuntut untuk mengusut tuntas korupsi yang memiskinkan rakyat, yang saat ini belum terselesaikan.